banner

Suap Proyek

Dari serangkaian operasi tangkap tangan terhadap Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, KPK menyita uang senilai Rp 5,7 miliar. Rahmat Effendi dan delapan orang lainnya ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan suap.
Bagikan
Iklan