logo Kompas.id
β€Ί
Paparan Topikβ€ΊKeanekaragaman Hayati di Bumi ...
Iklan

Keanekaragaman Hayati di Bumi Papua: Potret, Tantangan, dan Upaya Pengelolaan

Tanah Papua yang terdiri atas Provinsi Papua dan Papua Barat adalah rumah besar bagi keanekaragaman hayati di Indonesia dan dunia. Keberlanjutan keanekaragaman hayati di Papua masih menjadi tantangan dan agar dapat terus dipertahankan.

Oleh
Antonius Purwanto
Β· 1 menit baca
Burung cenderawasih kuning kecil (Paradisaea minor) bertengger di pucuk pohon di kawasan hutan Rhepang Muaif, Distrik Nimbokrang, Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu (24/11/2021).
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Burung cenderawasih kuning kecil (Paradisaea minor) bertengger di pucuk pohon di kawasan hutan Rhepang Muaif, Distrik Nimbokrang, Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu (24/11/2021).

Papua terletak di bagian barat Pulau Nugini (New Guinea), berbatasan dengan Papua Nugini yang terletak di paruh timur pulau. Papua merupakan wilayah terluas di Indonesia. Luasnya sebanding dengan 22 persen keseluruhan luas wilayah Indonesia.

Pulau ini menjadi salah satu dari lima pulau terbesar di dunia. Menurut buku Ekologi Papua (Yayasan Pustaka Obor Indonesia dan Conservation International), luas wilayah Papua merupakan pulau yang sangat mendukung hutan rimba tropis tua terluas yang masih ada di Asia Pasifik.

Editor:
Topan Yuniarto
Bagikan