banner

bersubsidi

Penyaluran pupuk bersubsidi di Sumatera Selatan belum optimal karena petani masih kesulitan melakukan pendaftaran data di sistem alokasi elektronik. Pemda dan penyuluh pertanian diharapkan mendampingi petani.
Bagikan
Iklan