banner

lingua franca

Kejayaan bahasa adalah efek dari dominasi penuturnya. Di balik bahasa, ada sebuah kontestasi. Jika Indonesia ingin memenangi dominasi atas bahasa asing, negara harus kuat secara ekonomi, politik global, atau budaya.
Bagikan