logo Kompas.id
EkonomiProduksi ”Makanan Sehat”...
Iklan

Produksi ”Makanan Sehat” Dilakukan Mulai Skala Usaha Rumahan hingga Korporasi

Makanan yang dianggap mengandung kecukupan nutrisi atau ”makanan sehat” kini tengah menjadi tren. Produksi ataupun pemasarannya dilakukan oleh pelaku industri dari berbagai skala usaha.

Oleh
Mediana
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oPMbx-M4jtQ2mPPAWU45tHdTE_4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F73560905_1544272895.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG (MYE) 23-11-2018

Restoran The Betawi Salad, Jakarta Selatan

JAKARTA, KOMPAS — Produk makanan yang dianggap memenuhi kecukupan nutrisi atau dikenal masyarakat sebagai makanan sehat semakin populer. Saluran penjualan secara dalam dan luar jaringan diminati masyarakat.

External Communications Senior Lead Tokopedia Ekhel Chandra Wijaya, Jumat (7/5/2021), di Jakarta mencontohkan gambaran fenomena itu berdasarkan data transaksi di Tokopedia. Selama triwulan I-2021 dibandingkan setahun sebelumnya khususnya, penjualan granola naik tiga kali lipat, sayuran empat kali lipat, muesli enam kali lipat, dan yoghurt empat kali lipat.

Editor:
Aris Prasetyo
Bagikan