logo Kompas.id
β€Ί
Pendidikan & Kebudayaanβ€ΊPemulihan Pendidikan Kian...
Iklan

Pemulihan Pendidikan Kian Mendesak

Pemulihan pendidikan perlu segera dilakukan melalui pembelajaran tatap muka terbatas untuk mengatasi berbagai dampak akademik dan non-akademik selama pembelajaran di sekolah terhenti hampir dua tahun ini.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ywr6AHuf-CSkQj4Hag6hrZEPosA=/1024x643/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2F9307b0bf-cfbf-4b33-a477-d4f4617f0624_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Siswa mengerjakan soal di papan tulis saat pembelajaran tatap muka (PTM) di SDN 05 Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Senin (3/1/2022). Mulai Senin ini, seluruh sekolah di DKI Jakarta menggelar pembelajaran tatap muka terbatas setiap hari dan diikuti semua siswa. PTM dilaksanakan dengan protokol kesehatan yang ketat.

JAKARTA, KOMPAS – Pembukaan kembali sekolah mulai Januari 2022 digelar lebih intensif dibanding tahun lalu dan bahkan bisa dengan kapasitas 100 persen. Namun, dalam implementasinya belum semua sekolah di daerah menggelar pembelajaran tatap muka atau PTM terbatas di minggu pertama masuk sekolah karena menunggu petunjuk teknis dari daerah masing-masing.

Pemerintah daerah diminta untuk mendukung dan tidak menghalangi pembukaan sekolah. Namun, semuanya harus tetap dengan pengawasan dan evaluasi  untuk memastikan kluster sekolah tidak terjadi.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan