logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊJalur Sepeda Sering Digunakan ...
Iklan

Jalur Sepeda Sering Digunakan oleh Kendaraan Bermotor

Sebagian pengguna jalan belum mengetahui bahwa pelanggaran di jalur sepeda mulai ditindak pada Jumat (22/11/2019). Para pengendara yang melintas dan parkir di jalur sepeda masih banyak ditemukan.

Oleh
Ayu Pratiwi
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/stSphZd-2I5s4I5xpQrAs3gZO38=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F7ed0920c-3d2f-487b-a066-ddd5459ed615_jpg.jpg
KOMPAS/AYU PRATIWI

Suasana di Melawai, Jakarta Selatan, Jumat (22/11/2019). Sebagian jalur sepeda di sana dipadati pengendara sepeda motor. Menurut aturan, jalur sepeda itu hanya untuk dilalui pengguna sepeda.

JAKARTA, KOMPAS β€” Sebagian pengguna jalan belum mengetahui bahwa pelanggaran di jalur sepeda mulai ditindak pada Jumat (22/11/2019). Para pengendara yang melintas dan parkir di jalur sepeda masih banyak ditemukan.

Kondisi seperti itu tampak, antara lain, di Jalan Melawai, Jakarta Selatan, Jumat (22/11/2019) sore. Sebagian jalur sepeda di sana diokupasi atau dilalui pengendara sepeda motor. Di jalan samping Blok M Square, puluhan pengendara ojek daring menunggu penumpang atau temannya di jalur sepeda.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan