logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKemungkinan Menuju 1,5 Derajat...
Iklan

Kemungkinan Menuju 1,5 Derajat Dijajaki

Oleh
ICHWAN SUSANTO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TFF3sjqo1IHYAw6t8D_Fs6T11mY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F73962518_1545240001.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Waduk Gondang di Kecamatan Sugio, Kabupaten Lamongan, mengalami kekeringan, Sabtu (15/9/2018). Perubahan iklim bisa memicu bencana kekeringan sehingga mengancam produktivitas pertanian. Untuk itu, berbagai upaya untuk mengantisipasi dampak perubahan iklim perlu dilakukan, termasuk riset untuk menghasilkan tanaman yang tahan cuaca ekstrem.

JAKARTA, KOMPAS – Pemerintah Indonesia mulai menyiapkan kontribusi nasional kedua atas penurunan emisi gas rumah kaca. Perhitungan sementara capaian penurunan emisi di Indonesia dari target 29 persen pada 2030 mendatang saat ini mencapai 24,4 persen per tahun 2017. Kontribusi utama diberikan dari penurunan kasus dan luas kebakaran hutan dan gambut.

Emisi gas rumah kaca tersebut menjadi penyebab perubahan iklim. Indikasinya terjadi cuaca ekstrem serta peningkatan suhu global yang tercatat telah mencapai 1 derajat celcius apabila dibandingkan masa pra industri.

Editor:
Bagikan