logo Kompas.id
›
Utama›Batasi Gawai pada Anak
Iklan

Batasi Gawai pada Anak

Oleh
Sonya Hellen Sinombor
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6bB3qG7_EkGWCuJgu8sXenjSgKY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F20180722_ENGLISH-TEMATIS_A_web-2.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Anak-anak bercengkerama dengan gawai di kawasan Cideng, Jakarta Pusat, Rabu (18/7/2018). Penggunaan gawai oleh anak-anak memerlukan pengawasan, panduan dan pembatasan dari orangtua untuk mencegah dampak negatif dari paparan media sosial dan gim daring.

Kecanduan gawai pada anak seharusnya bisa dicegah, jika orang tua menyadari dampak buruk dari penggunaan gawai pada anak. Selain  mengawasi, orang tua dan guru harus membatasi penggunaan gawai pada anak agar jangan sampai berlebihan.

JAKARTA, KOMPAS— Kendati fenomena kecanduan gawai di kalangan anak-anak kian mengkhawatirkan, saat ini tidak banyak orangtua  mengerti dan menyadari bahaya yang membayangi anak-anak. Padahal, orangtua berperan besar untuk mencegah anak kecanduan gawai dengan mengontrol dan mengawasi serta membatasi waktu penggunaan gawai pada anak-anak.

Editor:
Bagikan