logo Kompas.id
β€Ί
Risetβ€ΊPerebutan Kursi DPR Dapil...
Iklan

Perebutan Kursi DPR Dapil Jatim I Diramaikan Petahana

Mayoritas kursi DPR Jatim Dapil I potensial diduduki petahana. Sisanya direbut caleg nonpetahana.

Oleh
YOHAN WAHYU
Β· 0 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Lm8sFZZP9emgO4WnAvlETxMeV4c=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F02%2F23%2Fc8613c6b-b54b-470f-929c-d6b5f2762d9d_jpg.jpg

Sepuluh kursi DPR yang diperebutkan di Daerah Pemilihan Jawa Timur I berpotensi akan lebih banyak diraih kembali oleh anggota legislatif yang saat ini masih menjabat. Hanya sebagian kecil yang berhasil diduduki oleh pendatang baru.

Potensi anggota DPR petahana yang akan lebih banyak merebut kursi ini terekam dari hasil analisis Litbang Kompas.

Editor:
ANDREAS YOGA PRASETYO
Bagikan