logo Kompas.id
Riset”Buzzer”, Disukai Sekaligus...
Iklan

”Buzzer”, Disukai Sekaligus Dibenci

Keberadaan ”buzzer” tidak terelakkan di tengah kehadiran media sosial yang sangat populer saat ini. Kehadiran pada pendengung kini dipersoalkan karena dinilai menghambat kebebasan publik untuk berpendapat.

Oleh
Susanti Agustina S
· 1 menit baca

Keberadaan pendengung atau buzzer tidak terelakkan di tengah kehadiran media sosial yang sangat populer saat ini. Kehadiran pada pendengung kini dipersoalkan karena dinilai menghambat kebebasan publik untuk berpendapat.

https://cdn-assetd.kompas.id/WU2tCZkz7REb-2VU2IgQxF4ibuU=/1024x1154/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F20191010-polhukam-4_83897307_1570725664.jpg

Saat ini strategi marketing tidak bisa lepas dari peran media sosial. Baik itu untuk pemasaran produk secara umum maupun untuk kepentingan politik. Karakteristik media sosial yang unik, menjangkau banyak followers (pengikut) dan berjejaring, memudahkan media ini digunakan untuk melakukan pemasaran dan memengaruhi pasar atau target audience yang disasar.

Editor:
yohanwahyu
Bagikan