logo Kompas.id
Politik & HukumPeretas Janji Beri Kunci...
Iklan

Peretas Janji Beri Kunci ”Ransomware”, Pemerintah Diingatkan Soal Potensi ”Prank”

Janji Brain Chiper untuk memberikan kunci pembuka gembok enkripsi data PDN dikhawatirkan hanya ”prank”.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
· 1 menit baca
Di Balik Minta Maaf Peretas PDNS, Brain Chiper, dan Pesan Menohok bagi Kemenkominfo.
KOMPAS

Di Balik Minta Maaf Peretas PDNS, Brain Chiper, dan Pesan Menohok bagi Kemenkominfo.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah diingatkan mengenai potensi prank atau jebakan dari peretas peladen Pusat Data Nasional yang menjanjikan untuk memberikan kunci pembuka data yang terenkripsi. Sebab, hingga Rabu (3/7/2024) pukul 19.30 WIB, Brain Chiper, sindikat kriminal siber penyerang Pusat Data Nasional, belum juga merilis kunci pembuka gembok enkripsi data yang mereka janjikan.

Dalam unggahan di laman dark web-nya, Selasa pagi waktu Indonesia, Brain Chiper menjanjikan akan memberikan kunci pembuka gembok yang membuat sejumlah data dan layanan publik pada server yang dikelola Kementerian Komunikasi dan Informatika lumpuh.

Editor:
ANITA YOSSIHARA
Bagikan