Kepemimpinan
Bangsa yang Tersandera
Jangan sampai bangsa ini tersandera, tak bisa maju dan sejahtera karena para elitenya sendiri.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F12%2F16%2F11c39abd-0719-43bf-be9f-e22bfa400b12_jpg.jpg)
Ilustrasi
Bangsa Indonesia sulit berkembang dan maju selama lapisan kelompok kepentingan terus menghegemoni jaringan politik, bisnis, dan birokrasi. Mereka tidak memihak dan memiliki komitmen memajukan pendidikan dan ekonomi mayoritas rakyat yang tertindas dan berada pada lapisan bawah.
Tulisan berikut ini akan melihat perjalanan bangsa Indonesia dengan meminjam teori Mancur Oslon dalam bukunya yang berjudul The Rise and Decline of Nations (1982).
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "Bangsa yang Tersandera".
Baca Epaper Kompas