logo Kompas.id
OpiniPolitik Kebahagiaan
Iklan

Kesejahteraan Sosial

Politik Kebahagiaan

Politik memainkan peran penting dalam memfasilitasi kondisi yang diperlukan untuk menumbuhkan kebahagiaan.

Oleh
YUDI LATIF
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/ebxXmAgmJ-wtnmd1y-6HUcepdXw=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F01%2F27%2F511d3d0a-884f-4f4c-af1f-8e87be1c2a92_jpg.jpg

Cuaca kebatinan bangsa Indonesia dalam menakar kebahagiaan hidupnya masih berkabut.

Berdasarkan penilaian World Happiness Report (WHR) 2024, Indonesia menempati peringkat ke-80 dari 143 negara untuk seluruh kelompok umur dalam peringkat kebahagiaan dunia. Bahkan, di Asia Tenggara, Indonesia di urutan keenam, di bawah Singapura, Filipina, Vietnam, Thailand, dan Malaysia.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "Politik Kebahagiaan".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan