logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊSegar dan Mentah, Itulah...
Iklan

Segar dan Mentah, Itulah Sambal Matah

Berasal dari tradisi sabung ayam Bali, sambal matah tercipta.

Oleh
DAHLIA IRAWATI, AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
Β· 1 menit baca
Menu ayam bakar sambal matah. Sambal matah merupakan sambal khas bali. Foto diambil pada 1 Oktober 2024 di Ubud Hotel and Cottages Malang.
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Menu ayam bakar sambal matah. Sambal matah merupakan sambal khas bali. Foto diambil pada 1 Oktober 2024 di Ubud Hotel and Cottages Malang.

Pedas, segar, dan mentah. Perpaduan cita rasa menggoyang lidah. Itulah sambal matah.

Indonesia benar-benar memiliki kekayaan luar biasa. Jika sebelum-sebelumnya, aneka sambal matang bisa dimakan dengan lauk apa saja, maka kali ini ada sambal mentah khas Pulau Dewata, yaitu sambal matah. Saking fenomenalnya jenis sambal ini, bahkan sambal matah pun mulai jamak ditemui di berbagai wilayah di Tanah Air.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan