logo Kompas.id
NusantaraRontoknya ”Papan” Gerbang Rp...
Iklan

Rontoknya ”Papan” Gerbang Rp 32,8 Miliar Kendari-Toronipa

Menelan Rp 32,8 miliar, gerbang Kendari-Toronipa berdinding papan semen GRC. Kini mulai rusak dan dibicarakan publik.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
· 1 menit baca
Foto udara Gerbang Toronipa-Kendari di Kelurahan Kendari Caddi, Kendari, Sulawesi Tenggara, seperti terlihat pada Rabu (11/9/2024).
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS

Foto udara Gerbang Toronipa-Kendari di Kelurahan Kendari Caddi, Kendari, Sulawesi Tenggara, seperti terlihat pada Rabu (11/9/2024).

Baru diresmikan sejak Februari lalu, bagian dinding gerbang Kendari-Toronipa rontok dan rusak di berbagi sisi. Bangunan senilai Rp 32,8 miliar itu ternyata hanya terbuat dari papan semen dan tidak ada struktur beton. Hal ini memicu banyak pertanyaan publik di kala anggaran fantastis digelontorkan untuk empat gerbang yang ”kopong”.

Turun dari kendaraannya, Wandi (33) mendekati gerbang pertama di jembatan Kendari-Toronipa di Kelurahan Kendari Caddi, Kendari, Sulawesi Tenggara. Ia penasaran dengan bahan dan ornamen dari gerbang yang sedang banyak diperbincangkan di masyarakat ini. Ucapan selamat datang tercetak tebal di bagian tengah gerbang itu.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan