logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊDominasi Calon Tunggal Kuat di...
Iklan

Dominasi Calon Tunggal Kuat di Balangan dan Tanah Bumbu

Kuatnya dominasi pasangan calon tunggal saat ini membuat kontestasi melawan kotak kosong hampir tidak terelakkan.

Oleh
JUMARTO YULIANUS
Β· 1 menit baca
Deretan maskot pemilihan kepala daerah kabupaten/kota di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Selatan di Banjarmasin, Rabu (28/8/2024).
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Deretan maskot pemilihan kepala daerah kabupaten/kota di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Selatan di Banjarmasin, Rabu (28/8/2024).

BANJARMASIN, KOMPAS β€” Perpanjangan masa pendaftaran pasangan bakal calon kepala daerah di Kabupaten Balangan dan Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, masih belum memunculkan kandidat baru. Kuatnya dominasi pasangan calon tunggal saat ini membuat kontestasi melawan kotak kosong hampir tidak terelakkan.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyeragamkan waktu perpanjangan pendaftaran bakal calon kepala-wakil kepala daerah di 41 dari 43 daerah, yang saat ini hanya ada pasangan bakal calon tunggal. Waktu pendaftarannya mulai Senin (2/9/2024) hingga Rabu (4/9) pukul 23.59 waktu daerah setempat.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan