logo Kompas.id
NusantaraMasyarakat Denpasar Diimbau...
Iklan

Pemilu 2024

Masyarakat Denpasar Diimbau Gunakan Hak Pilih

Masyarakat pemilih diimbau datang ke TPS dan menggunakan hak pilih pada hari pemungutan suara Pemilu 2024, Rabu.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/P-D7g2l0o_6z0VdIhzE3bSkZRbQ=/1024x581/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F02%2F13%2Fec51a8f7-3faa-479b-871e-00da5a844b40_jpg.jpg

Satu hari menjelang hari pemungutan suara Pemilu 2024, Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara bersama jajaran Forkopimda Kota Denpasar serta KPU Kota Denpasar dan Bawaslu Kota Denpasar meninjau kesiapan di sejumlah TPS di Kota Denpasar, Selasa (13/2/2024).

DENPASAR, KOMPAS – Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara mengajak seluruh warga di Kota Denpasar agar bersama-sama menyukseskan Pemilu 2024 dan menjaga suasana aman. Masyarakat yang menjadi pemilih diimbau untuk mendatangi tempat pemungutan suara dan menggunakan hak pilihnya saat pemungutan suara Pemilu 2024 pada Rabu (14/2/2024).

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan
Terpopuler