logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€Ί60 Negara Ikuti Balap Sepeda...
Iklan

60 Negara Ikuti Balap Sepeda Gunung Dunia di Palangkaraya

Kejuaraan dunia balap sepeda gunung kota untuk pertama kalinya digelar di Indonesia dan bakal dilaksanakan di Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Kejuaraan kali ini melibatkan ribuan UMKM di seluruh Kalimantan Tengah.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
Β· 1 menit baca
Pemerintah Kota Palangkaraya dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah meninjau lintasan balap sepeda yang sedang dimodifikasi di Stadion Tuah Pahoe, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Selasa (7/11/2023). Kejuaraan dunia balap sepeda gunung kota bakal digelar 12 November 2023.
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Pemerintah Kota Palangkaraya dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah meninjau lintasan balap sepeda yang sedang dimodifikasi di Stadion Tuah Pahoe, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Selasa (7/11/2023). Kejuaraan dunia balap sepeda gunung kota bakal digelar 12 November 2023.

PALANGKARAYA, KOMPAS β€” Kejuaraan dunia balap sepeda gunung kembali hadir di Kota Palangkaraya. Setidaknya 60 negara ikut dan melibatkan ribuan pengusaha mikro, kecil, dan menengah di Kalimantan Tengah dalam acara ini.

Untuk pertama kalinya, Indonesia ditunjuk menjadi tuan rumah kejuaraan dunia balap sepeda gunung kota atau City Mountain Bike (MTB) Union Cycliste Internationale (UCI) World Championship 2023 seri ke-9. Kejuaraan dunia itu akan dilaksanakan di lintasan sepeda buatan, tepatnya di depan Stadion Tuah Pahoe di Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, pada 12 November 2023.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan