logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊBakal Calon Wakil Bupati...
Iklan

Bakal Calon Wakil Bupati Lampung Selatan Positif Covid-19

Bakal calon wakil bupati Lampung Selatan, Antoni Imam, yang diusung PKS, Partai Golkar, dan Partai Demokrat, terkonfirmasi positif Covid-19.  Sebelumnya, ia melakukan perjalanan ke Jakarta.

Oleh
VINA OKTAVIA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LDSP4P_TrBLJEsX2aUodU4WCrGQ=/1024x1188/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200904-H01-ARS-Protokol-balon-pilkada-mumed_1599235869.png

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS β€” Bakal calon wakil bupati Lampung Selatan, Antoni Imam, yang diusung Partai Keadilan Sejahtera, Partai Golkar, dan Partai Demokrat terkonfirmasi positif Covid-19.  Tes cepat dan tes usap tenggorokan terhadap orang yang pernah berkontak dengan Antoni langsung dilakukan untuk memutus penularan virus korona tipe baru.

Antoni, yang berpasangan dengan Tony Eka Chandra, terkonfirmasi positif Covid-19 setelah menjalani uji usap tenggorokan, Kamis (3/9/2020). Hal itu dilakukan sebagai syarat mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum Lampung Selatan. Hasil uji usap tenggorokan yang diumumkan sehari kemudian menunjukkan Antoni terpapar virus SARS-CoV-2.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan