logo Kompas.id
MetropolitanSetelah Uji Coba Dua Pekan,...
Iklan

Setelah Uji Coba Dua Pekan, BisKita Trans Depok Segera Melayani Masyarakat

Layanan ”buy the service” melalui BisKita Trans Depok akan segera melayani warga.

Oleh
AGUIDO ADRI
· 0 menit baca
Satu bus BisKita Trans Depok akan beroperasi di Kota Depok dengan koridor Terminal Margonda-LRT Harjamukti. BisKita Trans Depok akan resmi beroperasi pada pertengahan Juli 2024.
HUMAS BPTJ

Satu bus BisKita Trans Depok akan beroperasi di Kota Depok dengan koridor Terminal Margonda-LRT Harjamukti. BisKita Trans Depok akan resmi beroperasi pada pertengahan Juli 2024.

DEPOK, KOMPAS — Layanan buy the service atau BTS melalui BisKita Trans Depok tak lama lagi akan resmi melayani warga Kota Depok. Kehadiran layanan BTS ini diharapkan mampu mengurangi beban atau kepadatan lalu lintas di jalan utama Kota Depok.

Sekretaris Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Dedy Cahyadi mengatakan, setelah Kota Bogor dan Kota Bekasi, kini BTS dengan BisKita Trans Depok hadir melayani warga Kota Depok. Kehadiran BTS ini menindaklanjuti penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara BPTJ dan Pemerintah Kota Depok mengenai layanan BTS Depok pada Jumat (12/1/2024).

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA
Bagikan