logo Kompas.id
β€Ί
Metropolitanβ€ΊCari Sumber Polusi Udara...
Iklan

Cari Sumber Polusi Udara Jakarta, Polisi Sidak 12 Pabrik

Sebanyak 12 pabrik telah diinspeksi mendadak. Dua di antaranya menyalahi aturan sehingga diberi sanksi.

Oleh
ERIKA KURNIA
Β· 1 menit baca
Satuan Tugas Penanggulangan Polusi Udara dari Polda Metro Jaya melakukan inspeksi mendadak ke pabrik yang diduga membuang cemaran ke udara di wilayah Tangerang, Banten, Rabu (6/9/2023).
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Satuan Tugas Penanggulangan Polusi Udara dari Polda Metro Jaya melakukan inspeksi mendadak ke pabrik yang diduga membuang cemaran ke udara di wilayah Tangerang, Banten, Rabu (6/9/2023).

JAKARTA, KOMPAS β€” Satuan Tugas Penanggulangan Polusi Udara yang dibentuk oleh Polda Metro Jaya melakukan inspeksi mendadak terhadap kegiatan industri yang diduga membuang cemaran ke udara di wilayah sekitar Jakarta. Dari kegiatan itu, pelanggaran ditemukan dan segera ditindaklanjuti.

Inspektur Pengawasan Daerah (Irwasda) Polda Metro Jaya Komisaris Besar Nurcholis, yang ditunjuk sebagai ketua satuan tugas (satgas) ini, mengatakan, sejak tim ini dibentuk pada pekan lalu atas arahan Kapolda Metro Jaya Inspektur Jenderal Karyoto, polisi sudah bergerak untuk melakukan pengecekan dan penindakan.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan