logo Kompas.id
β€Ί
Investigasiβ€ΊKelas Menengah Indonesia,...
Iklan

Kelas Menengah Indonesia, Bergaji Terbatas dan Banyak Masalah

Kelas menengah dengan gaji terbatas bersiasat untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari dan menabung untuk masa depan.

Oleh
MARGARETHA PUTERI ROSALINA, MARIA PASCHALIA JUDITH JUSTIARI, MELATI MEWANGI
Β· 1 menit baca
Beras dengan harga bervariasi tergantung kualitas dijual di Pasar Oesapa, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, Minggu (18/2/2024). Harga beras medium Rp 17.000 per kilogram.
KOMPAS/FRANSISKUS PATI HERIN

Beras dengan harga bervariasi tergantung kualitas dijual di Pasar Oesapa, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, Minggu (18/2/2024). Harga beras medium Rp 17.000 per kilogram.

Tekanan ekonomi masyarakat Indonesia di awal tahun ini semakin berat dengan kenaikan harga bahan makanan pokok. Harga beras yang pada akhir tahun lalu sudah naik, sekarang harganya semakin melejit. Juga dengan harga telur, daging ayam, cabai, dan gula pasir. Padahal, ke depan, sesuai tradisi, harga bahan makanan pokok juga akan naik menjelang bulan puasa.

Tekanan ekonomi ini tak hanya dikeluhkan oleh masyarakat miskin. Masyarakat kelas menengah yang kondisi keuangannya terjepit antara miskin dan kaya juga ikut menjerit dengan kenaikan harga bahan makanan pokok.

Editor:
MARGARETHA PUTERI ROSALINA
Bagikan