logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊMenerobos Keterbatasan Demi...
Iklan

Menerobos Keterbatasan Demi Mendongkrak Mutu Pendidikan

Kurikulum Merdeka mengapungkan harapan memangkas ketimpangan pendidikan di Indonesia. Namun, tanpa dukungan fasilitas dan sumber daya manusia yang memadai, jurang ketimpangan itu akan makin lebar.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca
Siswa belajar di laboratorium multimedia Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 5 Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, Senin (28/11/2022). Sekolah itu menerapkan Kurikulum Merdeka yang memberikan keleluasaan pada peserta didik untuk menentukan tema pembelajaran sesuai kompetensi yang diminati.
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Siswa belajar di laboratorium multimedia Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 5 Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, Senin (28/11/2022). Sekolah itu menerapkan Kurikulum Merdeka yang memberikan keleluasaan pada peserta didik untuk menentukan tema pembelajaran sesuai kompetensi yang diminati.

Sejumlah sekolah di Kupang, Nusa Tenggara Timur, antusias menyambut transformasi pembelajaran digital melalui beragam program. Guru dan siswa pun berjibaku menerobos keterbatasan demi mendongkrak mutu pendidikan.

β€œBantu kami supaya tidak ada ketimpangan dalam pendidikan. Harusnya kami mengalami kemajuan lebih dulu karena matahari selalu terbit dari timur,” kata Kepala Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 5 Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Veronika Wawo, mengakhiri pemaparannya tentang penerapan Kurikulum Merdeka di sekolah itu, Senin (28/11/2022).

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan