logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊGaya dan Citra Lexus di...
Iklan

Gaya dan Citra Lexus di Sirkuit Balap

Kami mendapat giliran menjajal semua model yang tersedia sebanyak tiga kali putaran mengitari sirkuit sepanjang 2,4 kilometer itu. Semua mobil yang dites telah mengusung teknologi elektrifikasi.

Oleh
DAHONO FITRIANTO
Β· 1 menit baca
Uji kendara beberapa varian SUV Lexus dengan teknologi elektrifikasi di sirkuit Jakarta International E-Prix Circuit di Ancol, Jakarta Utara, Selasa (20/6/2023).
KOMPAS/DAHONO FITRIANTO

Uji kendara beberapa varian SUV Lexus dengan teknologi elektrifikasi di sirkuit Jakarta International E-Prix Circuit di Ancol, Jakarta Utara, Selasa (20/6/2023).

Mobil-mobil SUV selama ini tidak dekat dengan dunia sirkuit balap. Namun, ke sanalah Lexus membawa SUV-SUV terbarunya untuk dijajal kemampuannya.

Untuk menambah rasa penasaran, semua mobil yang diterjunkan ke sirkuit ini dari berbagai varian SUV yang sudah mendapat teknologi elektrifikasi. Mulai dari mobil berteknologi hibrida (hybrid electric vehicle/HEV), plug-in hybrid electric vehicle (PHEV), hingga mobil listrik murni (battery electric vehicle/BEV).

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan