logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊMenatap Masa Depan Bisnis...
Iklan

Menatap Masa Depan Bisnis Perkantoran

Pandemi Covid-19 akan berlalu, tetapi kehidupan dan kegiatan masyarakat tak akan lagi sama. Perubahan cara kerja yang lebih fleksibel dan berbasis teknologi akan memengaruhi masa depan properti perkantoran.

Oleh
Denty Piawai Nastitie
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JCUKTtY24gDzX02BD2t9CwRQfk0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F04946dd9-f57b-433a-8274-092d138d182f_jpg.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Deretan gedung perkantoran di Jalan Jenderal Gatot Soebroto, Jakarta Selatan, Senin (8/6/2020) pukul 17.30. Hasil pemantauan Kepolisian Daerah Metro Jaya, kepadatan lalu lintas meningkat di sejumlah titik di jalan tol dalam kota bertepatan dengan dimulainya pelonggaran pembatasan sejumlah sektor, termasuk perkantoran.

Pandemi Covid-19 akan berlalu, tetapi kehidupan dan kegiatan masyarakat tak akan lagi sama. Perubahan cara kerja yang lebih fleksibel dan berbasis teknologi akan memengaruhi masa depan properti perkantoran.

Sejak ada pandemi, kaum urban diperkenalkan dengan istilah remote working atau work from home (WFH). Pada prinsipnya, kedua sistem kerja ini tak mengharuskan seseorang datang ke kantor untuk bekerja. Karyawan bisa bekerja secara jarak jauh, mengandalkan teknologi untuk komunikasi, dan umumnya membuat rumah jadi tempat ”ngantor”.

Editor:
dahonofitrianto
Bagikan