Hujan terus mengguyur lapangan bekas Pabrik Gula Jatiwangi (kini Jatiwangi Square) di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Senin (11/11/2024) sore. Dari kejauhan, cerobong asap bertuliskan PG Jatiwangi 1896 sebagai penanda lokasi perayaan berdiri tegak. Rintik hujan tak menyurutkan ribuan warga berduyun-duyun memadati lapangan untuk merayakan puncak dari Tahun Tanah, yakni Rampak Genteng 2024.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F11%2F12%2F57d0ea4d-3889-45c3-9f72-0400895b4bfc_jpg.jpg)
Lapangan Penuh
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F11%2F12%2F651c5d4d-d0cb-4c42-8da8-930452bc4417_jpg.jpg)
Cerobong Asap Pembakaran