Istri almarhum Munir Said Thalib, Suciwati, di ruang tunggu kantor Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), Jakarta, menjelang mengikuti pemeriksaan sebagai saksi oleh Tim Ad Hoc Penyelidikan Pelanggaran HAM Berat, Jumat (15/3/2024).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO