FotografiFoto CeritaMelanggengkan Mitos untuk Alam...
Kompas/P Raditya Mahendra Yasa

Melanggengkan Mitos untuk Alam Semesta Kampung Kandri

Bagi sebagian masyarakat, sumber mata air selalu menjadi tempat yang sakral, wingit, dan banyak mitos melingkupinya. Pada hari atau bulan tertentu, mereka mengadakan ritual yang dikemas melalui beragam bentuk acara.

Oleh
PETRUS RADITYA MAHENDRA YASA
· 1 menit baca

Bagi sebagian masyarakat, sumber mata air selalu menjadi tempat yang sakral, wingit, dan banyak mitos melingkupinya. Pada hari atau bulan tertentu, mereka masih mengadakan ritual yang dikemas melalui beragam bentuk acara tradisi budaya.

Salah satunya adalah masyarakat Kampung Kandri, Kota Semarang, yang terus mempertahankan tradisi turun-temurun dari leluhur mereka dengan mengadakan ritual Nyadran Sendang Gedhe. Sebuah mata air dahulu pernah sebagai sumber mata air utama bagi warga di sekitarnya dan simbol kehidupan.

Cucuk Lampah
Kompas/P Raditya Mahendra Yasa

Cucuk Lampah

Memuat data...
Memuat data...