logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บInsentif Properti untuk Bantu ...
Iklan

Insentif Properti untuk Bantu Kelas Menengah

Rumah jadi pengeluaran kedua terbesar setelah makanan sehingga sektor perumahan menjadi penting bagi kelas menengah.

Oleh
YOSEPHA DEBRINA RATIH PUSPARISA
ยท 0 menit baca
Karyawan memenuhi kawasan pedestrian di Kuningan, Jakarta Selatan, saat jam makan siang, Selasa (27/2/2024). Para karyawan ini adalah potret kelas menengah Indonesia yang bersiasat dengan gaji terbatas untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari dan menabung untuk masa depan.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Karyawan memenuhi kawasan pedestrian di Kuningan, Jakarta Selatan, saat jam makan siang, Selasa (27/2/2024). Para karyawan ini adalah potret kelas menengah Indonesia yang bersiasat dengan gaji terbatas untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari dan menabung untuk masa depan.

Pemerintah melanjutkan insentif Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah atau PPN DTP 100 persen untuk pembelian rumah komersial pada September-Desember 2024. Kebijakan itu menjadi salah satu bentuk menggairahkan konsumsi sekaligus daya beli kelas menengah.

โ€Atas persetujuan Bapak Presiden dalam rapat yang lalu, pemerintah telah mengeluarkan kebijakan insentif Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah, PPN DTP, untuk sektor perumahan di mana insentif ini akan diberikan sebesar 100 persen,โ€ ujar Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dalam konferensi pers dialog ekonomi bertajuk โ€Peran dan Potensi Kelas Menengah Menuju Indonesia Emas 2045โ€ di Jakarta, Selasa (27/8/2024).

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan