logo Kompas.id
EkonomiAncaman Pandemi Covid-19...
Iklan

Ancaman Pandemi Covid-19 Jangan Sampai Jadi Peluang Eksploitasi Lahan

Ancaman pandemi Covid-19 jangan sampai menjadi peluang untuk mengeksploitasi lahan di Kalteng. Di sisi lain, pemerintah daerah juga berharap para pengusaha menjaga wilayahnya agar tidak menjadi kluster baru.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uETHQaw_acz1Yu1gRwrS8u40iXA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FDSC09272_1591102879.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Serial webinar yang diselenggarakan oleh Justice, Peace, and Integrity of Creation dan Yayasan Pusaka Bentala Rakyat membahas tema perjuangan HAM dan demokrasi di Kalimantan Tengah pada Selasa (2/6/2020).

PALANGKARAYA, KOMPAS — Ancaman pandemi Covid-19 jangan sampai menjadi peluang untuk mengeksploitasi lahan di Kalimantan Tengah. Di sisi lain, pemerintah daerah juga berharap para pengusaha menjaga wilayahnya agar tidak menjadi kluster baru.

Hal itu terungkap pada serial webinar yang dilaksanakan oleh Justice, Peace, and Integrity of Creation (JPIC) Kalimantan bersama Yayasan Pusaka Bentala Rakyat di Palangkaraya, Senin (8/6/2020). Tema yang dibahas adalah ”Dinamika Bisnis dan HAM di Tengah Pandemi”.

Editor:
agnespandia
Bagikan