logo Kompas.id
EkonomiKasus Positif Menyebar ke...
Iklan

Kasus Positif Menyebar ke Daerah, Warga Sumut Diminta Tidak Mudik

Kasus positif Covid-19 di Sumatera Utara menyebar ke daerah dengan penambahan 22 kasus positif dan lima pasien meninggal. Tiga kabupaten mencatat kasus positif pertama. Masyarakat diminta tidak mudik.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/avaiaiUCDDF8lTUHFhW5YzojWBw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2FIMG_2427_1587819146.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Kendaraan melintas di Tol Belawan-Medan-Tanjung Morawa, Kota Medan, Sumatera Utara, Sabtu (25/4/2020). Karena merupakan wilayah zona merah, warga Kota Medan dilarang mudik pada periode 24 April hingga 1 Juni 2020 untuk mengurangi dampak penyebaran Covid-19.

MEDAN, KOMPAS — Kasus positif Covid-19 di Sumatera Utara semakin meluas dan menyebar ke daerah dengan penambahan 22 kasus positif dan lima pasien meninggal. Tiga kabupaten mencatat kasus positif pertama. Masyarakat diminta tetap tidak mudik karena bisa memperluas sebaran Covid-19 di daerah.

”Penularan Covid-19 di Sumatera Utara semakin mengkhawatirkan. Kami meminta agar masyarakat tidak mudik agar penularan tidak semakin luas ke kabupaten/kota di Sumut,” kata Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumut Mayor (kes) Whiko Irwan, Sabtu (9/5/2020).

Editor:
agnespandia
Bagikan