banner

sejarah perkeretaapian nusantara

Stasiun Samarang Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) yang dibangun 1864 dan mulai beroperasi 1867 merupakan tonggak sejarah perkeretaapian Indonesia. Namun, pionir perkeretaapian itu seolah terlupakan.
Bagikan