banner

jajanan sekolah

Balai Besar POM Padang menyatakan, penyebab keracunan tujuh siswa SD di Kota Pariaman, Sumbar, diduga kuat karena minuman energi Power F. Minuman untuk orang dewasa itu bisa menimbulkan efek samping bagi anak-anak.
Bagikan