banner

api abadi

Padam sejak September 2020, Api Abadi Mrapen kembali menyala. Ditemukan dua titik sumber gas baru, dengan kedalaman masing-masing 40 meter dan 42 meter. Di sisi lain, warga diminta tak sembarangan membuat sumur bor.
Bagikan