Iklan
Musim yang Menyedihkan Warriors
Berbeda dengan lima musim berturut-turut sebelumnya, di mana Golden State Warriors tidak pernah terkalahkan di laga pembukanya, pada musim ini prestasinya merosot tajam. Warriors menderita dua kekalahan beruntun.
Mimpi Warriors untuk menang dibuyarkan oleh Los Anggeles Clippers dan Oklahoma City Thunder. Pada Minggu (27/10/2019) malam atau Senin (28/10) pagi WIB, Warriors menyerah kalah 92-120 dari Oklahoma City Thunder dalam laga di Chesapeake Energy Arena, Oklahoma City, Oklahoma.