Iklan
BUMDes Tawangsari, Oase di Tengah Kerontang
Badan usaha milik desa tidak hanya berorientasi ekonomi. BUMDes Tawangsari di Desa Ketawang, Kecamatan Gondanglegi, Kabupaten Malang, Jawa Timur, menimbulkan kebanggaan dan menghidupkan desa dengan karyanya.
Badan usaha milik desa tidak hanya berorientasi ekonomi. BUMDes Tawangsari di Desa Ketawang, Kecamatan Gondanglegi, Kabupaten Malang, Jawa Timur, menimbulkan kebanggaan dan menghidupkan desa dengan karyanya.
Kini, kondisi tersebut mulai berubah. Orang dari luar daerah berdatangan untuk belajar dari Desa Ketawang, yakni membuat badan usaha milik desa (BUMDes).