Iklan
Kampung di Jakarta Terancam Hilang
Kampung-kampung di Jakarta terancam hilang, lalu berganti rupa menjadi permukiman dan perkantoran modern. Dengan hilangnya kampung-kampung itu, identitas asli Jakarta akan semakin luntur.
JAKARTA, KOMPAS — Kampung-kampung di Jakarta terancam hilang, lalu berganti rupa menjadi permukiman dan perkantoran modern. Dengan hilangnya kampung-kampung itu, identitas asli Jakarta akan semakin luntur.
Hal itu mengemuka dalam diskusi bertajuk ”Reforma Agraria di Perkotaan” yang diselenggarakan Konsorsium Pembaruan Agraria (KPA) di kantor KPA, Jakarta, Kamis (20/6/2019).