logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊTambahan Dua Unit Kapal...
Iklan

Tambahan Dua Unit Kapal Perintis untuk Sumenep

Kementerian Perhubungan akan memberikan hibah dua unit kapal perintis untuk dioperasikan di Kepulauan Sumenep, Madura, Jawa Timur. Tambahan kapal perintis ini diharapkan bisa memperluas akses warga mendapatkan sarana transportasi laut yang lebih aman dan memadai.

Oleh
IQBAL BASYARI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/44GV3kJ89AS9eGmSIJ3Q_2_G4V8=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190618BAh13_1560858129.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Warga mengumpulkan barang-barang penumpang KM Arim Jaya yang ditarik ke pantai di Desa Romben Barat, Kecamatan Dungkek, Kabupaten Sumenep, Selasa (18/6/2016).

SURABAYA, KOMPAS β€” Kementerian Perhubungan akan memberikan hibah dua unit kapal perintis untuk dioperasikan di kepulauan Sumenep, Madura, Jawa Timur. Tambahan kapal perintis ini diharapkan bisa memperluas akses warga mendapatkan sarana transportasi laut yang lebih aman dan memadai.

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Rabu (19/6/2019), di Surabaya, mengatakan, Pemprov Jatim akan mendapatkan hibah dua unit kapal perintis dari Kementerian Perhubungan. Dua kapal tersebut akan tiba di Jatim sekitar Agustus.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan