logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPerempuan Korban Mutilasi...
Iklan

Perempuan Korban Mutilasi Ditemukan di Pasar Besar Malang

Seorang perempuan ditemukan dalam kondisi termutilasi menjadi enam bagian di tempat parkir lantai atas Pasar Besar Malang, Jawa Timur, Selasa (14/5/2019). Hingga kini, polisi masih menyelidiki kasus mutilasi tersebut.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
Β· 1 menit baca

MALANG, KOMPAS β€” Seorang perempuan ditemukan dalam kondisi termutilasi menjadi enam bagian di tempat parkir lantai atas Pasar Besar Malang, Jawa Timur, Selasa (14/5/2019). Hingga kini, polisi masih menyelidiki kasus mutilasi tersebut.

Potongan tubuh perempuan ditemukan di beberapa lokasi di lantai atas tempat parkir Pasar Besar Malang sekitar pukul 13.30. Saat ditemukan, kondisi tubuh sudah membusuk.

https://cdn-assetd.kompas.id/oLuLlVzz7SQr_wIULTp-Uhf2CcE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FWhatsApp-Image-2019-05-14-at-16.28.07_1557826361.jpeg
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Depan Pasar Besar Malang. Saat ini, tim Forensik Polres Malang Kota menyelidiki kasus mutilasi pada Selasa (14/5/2019).

Editor:
agnespandia
Bagikan