logo Kompas.id
UtamaBisnis Kargo di BIJB Kertajati...
Iklan

Bisnis Kargo di BIJB Kertajati Bakal Layani Ekspor Impor Juni 2019

Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka ditargetkan melayani ekspor impor barang melalui kargo pada Juni 2019. Hal ini diharapkan menguntungkan pelaku usaha yang selama ini bertumpu pada Bandara Internasional Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EBLwkD4KF6iXOXkKpTMu0L9ymSI=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190502_103109SILO.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Suasana diskusi grup terarah bertema ”Fly Through Our Own Airport” terkait perkembangan Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Cirebon, Kamis (2/5/2019).

CIREBON, KOMPAS — Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka ditargetkan melayani ekspor impor barang melalui kargo pada Juni 2019. Hal ini diharapkan menguntungkan pelaku usaha yang selama ini bertumpu pada Bandara Internasional Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten.

”Terminal kargo BIJB Kertajati beroperasi Juni tahun ini. Peralatan pendukungnya sudah siap. Kami tengah berkoordinasi dengan Kementerian Perhubungan untuk verifikasi,” ujar Executive General Manager BIJB Kertajati Ibut Astono.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan