logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊMenguji Kerinduan Publik
Iklan

Menguji Kerinduan Publik

Oleh
Suhartono
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4d0DOB1TcJyGEVv8DUdrskseMyk=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20180715_151301.jpg
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Logo Partai Berkarya

Partai Berkarya tak ragu untuk menampilkan sosok presiden ke-2 RI, Soeharto. Ini menjadikan partai itu salah satu sarana untuk melihat seberapa besar kerinduan masyarakat terhadap Orde Baru.

Saat ini, lukisan wajah presiden ke-2 RI, Soeharto, yang tersenyum seraya melambaikan tangan, berikut dengan kata-kata, ”Piye kabare? Penak jamanku, to?”, masih sering terlihat di sejumlah tempat, seperti truk, bus, dan media sosial.

Editor:
Bagikan