logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊTak Lagi Relevan, Harga...
Iklan

Tak Lagi Relevan, Harga Pembelian Pemerintah Mendesak Direvisi

Oleh
M Paschalia Judith J
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TrqG8r6quswQWgu0Cy0dNBMzXvc=/1024x694/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20180111RWN1.jpg
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Petani memanen padi di Desa Dibal, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah

JAKARTA, KOMPAS – Harga pembelian pemerintah atau HPP gabah kering panen di tingkat petani sudah tak relevan dengan fluktuasi harga saat ini. Oleh sebab itu, aturan yang menyangkut HPP tersebut mesti direvisi.

Dalam Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 5 Tahun 2015 tentang Kebijakan Pengadaan Gabah/Beras dan Penyaluran Beras oleh Pemerintah, HPP yang ditetapkan untuk gabah kering panen atau GKP sebesar Rp 3.700 per kilogram (kg) di tingkat petani. Meskipun demikian, Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, harga GKP di tingkat petani telah mencapai Rp 5.114 per kg pada Februari 2019.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan