logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKetika Fasilitas Publik...
Iklan

Ketika Fasilitas Publik Menjadi Tempat Penginapan

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/L9FM2I8_cGYzeMtAGPvsGWY0PB4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F20180622_PDS01.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Sejumlah penumpang menginap di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Kamis (21/6/2018) dini hari. Mereka menunggu kedatangan kereta rel listrik (KRL) yang akan mengantar ke tujuan.

Maman (37) memijat istrinya, Kuntowati (33), yang tampak kelelahan setelah balik dari kampung halamannya di Kutoarjo, Jawa Tengah. Bersama dengan putrinya, Desi (10), mereka harus menginap di halaman Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat.

Mereka menggunakan kereta Kuto Jaya Utara dan sampai di Stasiun Pasar Senen pada Kamis (21/6/2018) pukul 01.10. Maman berniat menunggu kereta rel listrik (KRL) yang akan mengantar ke tempat tinggalnya di Parung Panjang, Kabupaten Tangerang.

Editor:
Bagikan