logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊMasih Ada Logistik Pilkada...
Iklan

Masih Ada Logistik Pilkada Jawa Barat yang Belum Siap di Bogor

Oleh
Ratih P Sudarsono
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TkhIJZLl-yvhQzPEFPdFIzfl4NM=/1024x680/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F20180621rts1.jpg
DOK HUMAS PEMKAB BOGOR

Bupati Bogor Nurhayanti mendapat penjelasan dari Ketua KPU Kabupaten Bogor Haryanto Surbakti di Kantor KPU, di Cibinong, Kamis (21/6/2018) siang.

BOGOR, KOMPAS β€” Sepekan menjelang pemungutan suara, logistik untuk Pilkada Gubernur-Wakil Gubernur Jawa Barat, di tingkat Kabupaten Bogor, masih ada yang kurang.

”Saya dilapori (oleh KPU Kabupaten Bogor), formulir C dari KPU Provinsi belum datang. Hanya itu yang kurang. Namun, KPU kita sudah punya langkah yang akan dilaksanakan untuk mengantisipasi jika formulir C ini tidak datang pada waktunya,” kata Bupati Bogor Nurhayanti seusai mengunjungi Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bogor, Kamis (21/6/2018).

Editor:
Bagikan