Iklan
Cegah Konflik Agraris, Kendalikan Alih Fungsi Lahan Sawah
JAKARTA, KOMPAS β Pembangunan infrastruktur yang pesat mengakibatkan lahan sawah berkelanjutan di sejumlah daerah semakin berkurang.
Berkurangnya lahan sawah ini menjadi pemicu konflik dan para petani menjadi korban. Perlu adanya upaya dari pemerintah untuk meminimalisasi berkurangnya lahan sawah ini.