logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPembatasan Kendaraan Bertujuan...
Iklan

Pembatasan Kendaraan Bertujuan agar Masyarakat Gunakan Angkutan Umum

Oleh
DD12
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/goj-AFxdcBvXPokOVjZxsEUhzYQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F20180313_171954.jpg
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA UNTUK KOMPAS

Kondisi lalu lintas di Gerbang Tol Bekasi Barat 1, Selasa (13/3) Sore. Tidak terlihat kepadatan kendaraan dari arah tol ataupun sebaliknya.

JAKARTA, KOMPAS β€” Pembatasan kendaraan melalui paket kebijakan yang baru saja dikeluarkan oleh Kementerian Perhubungan mampu mengurangi kemacetan di ruas Jakarta-Cikampek pada pagi hari. Kebutuhan transportasi massal untuk mengakomodasi masyarakat yang tidak menggunakan kendaraan pribadi juga perlu ditingkatkan sehingga masyarakat benar-benar ingin berpindah ke transportasi massal dari kendaraan pribadi.

AVP Corporate Communications PT Jasa Marga Dwimawan Heru Santoso di Jakarta, Selasa (13/3), menyatakan, penerapan paket kebijakan pemerintah melalui PM 18 tahun 2018 dinilai efektif mengurangi kepadatan di ruas Tol Jakarta-Cikampek secara signifikan.

Editor:
Bagikan