logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊMediasi KPU dan PBB Berujung...
Iklan

Mediasi KPU dan PBB Berujung Buntu

Oleh
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4xI7lRkfU7L0bcS0gmlsxoqpelQ=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20180223_140048-01_1600x1200.jpeg
KELVIN HIANUSA UNTUK KOMPAS

Ketua Umum Partai Bulan Bintang Yusril Ihza Mahendra seusai mediasi dengan Komisi Pemilihan Umum, Jumat (23/2) di kantor Badan Pengawas Pemilu, Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS β€” Meski masih tersisa satu hari, mediasi sengketa gugatan Pemilihan Umum 2019 antara Komisi Pemilihan Umum RI dan Partai Bulan Bintang dipastikan buntu. Penawaran dua alternatif PBB untuk mencapai jalur damai ditolak KPU. Keduanya pun akan melanjutkan ke tahapan ajudikasi atau jalur peradilan.

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) sebagai penengah dalam gugatan sengketa pemilu menyiapkan dua hari untuk mediasi, Jumat dan Sabtu ini. Namun, Jumat (23/2), seusai mediasi, keduanya menyatakan akan berhadapan pada tahapan ajudikasi karena keyakinan pada data masing-masing.

Editor:
Bagikan