Iklan
Jorjoran Pembukaan Fakultas Kedokteran Disorot
JAKARTA, KOMPAS β Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia menyambut baik komitmen para pihak untuk menata kembali pengampuan program studi kedokteran oleh Universitas Indonesia di Universitas Papua. Apresiasi dialamatkan kepada Kementerian Riset, Teknologi, dan Perguruan Tinggi yang memediasi sejumlah lembaga terkait demi keberlanjutan program studi tersebut.