logo Kompas.id
TokohLukman Sardi: Kritiklah Film...
Iklan

Lukman Sardi: Kritiklah Film dengan Santun

Menurut Lukman Sardi, kritik film bersifat subektif. Ayah tiga anak ini juga menekankan pentingnya mengkritik dengan santun.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 1 menit baca
 Aktor Lukman Sardi berbicara dalam acara TimeOut! Episode 4: Redefining Indonesian Film Genre: Between Money Making Movies Vs Idealism yang digelar Asian Creative and Digital Economy Youth Summit, Jakarta, Sabtu (10/8/2024).
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Aktor Lukman Sardi berbicara dalam acara TimeOut! Episode 4: Redefining Indonesian Film Genre: Between Money Making Movies Vs Idealism yang digelar Asian Creative and Digital Economy Youth Summit, Jakarta, Sabtu (10/8/2024).

Ketika satu film dirilis, biasanya muncul beragam kesan dari penonton tentang karya tersebut. Menurut aktor Lukman Sardi (53), kritik film adalah suatu hal yang bersifat subyektif berdasarkan pandangan dan latar belakang orang yang menonton film.

“Pandangan itu bisa didapat dari, mungkin ada yang punya latar belakang film, ada yang hobi nonton film, tapi bukan orang film, atau orang yang demen aja ngamati,” kata Lukman dalam acara ”Time Out! Episode 4: Redefining Indonesian Film Genre: Between Money Making Movies Vs Idealism” yang digelar Asian Creative and Digital Economy Youth Summit, Jakarta, Sabtu (10/8/2024).

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan